ULANGAN TENGAH SEMESTER IPA KELAS 5 SEMESTER 2
A. Berilah tanda silang (X) huruf a, b, c, atau d pada jawaban yang benar!
1. Bahan di bawah ini yang dapat ditarik oleh magnet adalah ….
a. kayu
b. besi
c. kaca
d. plastik
1. Bahan di bawah ini yang dapat ditarik oleh magnet adalah ….
a. kayu
b. besi
c. kaca
d. plastik
2. Pola-pola garis yang dibentuk oleh serbuk besi ketika didekatkan dengan magnet merupakan ….
a. garis gaya magnet
b. garis gaya gesekan
c. kutub magnet
d. garis arah magnet
3. Bagian magnet yang memiliki kekuatan terbesar untuk menarik benda magnetis adalah ….
a. tengahnya
b. sisi-sisinya
c. kutub-kutubnya
d. pinggirnya
4. Alat-alat yang mengunakan magnet di antaranya adalah sebagai berikut, kecuali ….
a. mikrofon
b. alarm
c. dinamo
d. gunting
5. Benda-benda yang dapat ditarik oleh magnet disebut benda ….
a. magnetis
b. antik
c. keras
d. kuno
6. Magnet dapat dibuat dengan tiga cara, kecuali ….
a. menginduksi
b. menggosok
c. memanaskan
d. mengalirkan arus listrik
7. Gaya tarik bumi disebut juga ….
a. gaya gravitasi bumi
b. gaya magnet bumi
c. gaya gesekan
d. gaya berat
8. Buah kelapa jatuh ke bawah dari pohonnya akibat pengaruh ….
a. gaya gesekan
b. gaya magnet
c. gaya gravitasi
d. gaya dorong
9. Gaya yang ditimbulkan akibat dua buah permukaan yang saling bersentuhan adalah ….
a. gaya gesekan
b. gaya magnet
c. gaya berat
d. gaya gravitasi
10. Semakin kasar permukaan benda yang bergesekan maka gaya gesekan yang terjadi akan ….
a. semakin kecil
b. semakin besar
c. sama kecil
d. sama besar
11. Setiap alat yang digunakan untuk mempermudah pekerjaan manusia disebut ….
a. katrol
b. tuas
c. pesawat
d. mobil
a. katrol
b. tuas
c. pesawat
d. mobil
12. Di bawah ini yang bukan merupakan tuas atau pengungkit adalah ….
a. alat pencabut paku
b. alat pemecah kemiri
c. pisau
d. sekop
13. Perhatikan gambar disamping!
Titik tumpu pada alat tersebut terletak pada bagian ….
a. A
b. B
c. C
d. D
14. Bidang miring memiliki kelemahan, yaitu ….
a. jarak yang ditempuh makin jauh
b. jarak yang ditempuh makin dekat
c. membutuhkan tenaga yang lebih besar
d. membutuhkan biaya yang lebih besar
a. jarak yang ditempuh makin jauh
b. jarak yang ditempuh makin dekat
c. membutuhkan tenaga yang lebih besar
d. membutuhkan biaya yang lebih besar
15. Pesawat sederhana yang digunakan untuk mengangkat atau menarik benda ke atas adalah ….
a. tuas atau pengungkit
b. katrol
c. bidang miring
d. roda berporos
16. Bentuk ulir pada sekrup menggunakan prinsip ….
a. katrol
b. tuas
c. bidang miring
d. tanjakan
17. Gaya yang bekerja pada sebuah tuas disebut ….
a. titik tumpu
b. titik kuasa
c. beban
d. kuasa
18. Berikut ini yang termasuk tuas golongan ke tiga adalah ….
a. alat pemecah kemiri
b. jungkat-jungkit
c. gerobak roda satu
d. sekop
19. Berikut ini adalah macam-macam katrol, kecuali ….
a. katrol tetap
b. katrol bebas
c. katrol tunggal
d. katrol majemuk
20. Di bawah ini adalah contoh penggunaan roda berporos, kecuali ….
a. roda sepeda
b. gerinda
c. dongkrak
d. setir mobil
B. Isilah titik-titik di bawah ini dengan jawaban yang benar!
1. Daerah disekitar magnet yang masih dipengaruhi oleh gaya tarik magnet disebut ….
2. Bahan yang sangat baik untuk dibuat magnet adalah ….
3. Apabila kutub tidak senama dua buah magnet didekatkan maka akan terjadi ….
4. Astronot yang ada di bulan dapat melayang-layang karena di bulan tidak terdapat ….
5. Kerugian yang dapat ditimbulkan karena adanya gaya gesekan adalah … dan ….
6. Pesawat sederhana dikelompokkan menjadi empat macam, yaitu …, …,…, dan ….
7. Gaya yang bekerja pada tuas disebut ….
8. Penggunaan sekop merupakan tuas jenis ke ….
9. Permukaan datar yang menghubungkan dua tempat yang berbeda ketinggiannya disebut ….
10. Katrol majemuk merupakan perpaduan antara katrol … dan katrol ….
7. Gaya yang bekerja pada tuas disebut ….
8. Penggunaan sekop merupakan tuas jenis ke ….
9. Permukaan datar yang menghubungkan dua tempat yang berbeda ketinggiannya disebut ….
10. Katrol majemuk merupakan perpaduan antara katrol … dan katrol ….
C. Jawablah pertanyaan-pertanyaan berikut dengan jelas!
1. Jelaskan apa yang dimaksud dengan medan magnet dan pada bagian manakah magnet memiliki medan magnet yang terbesar!
2. Jelaskan bagaimana pembuatan magnet dengan cara mengalirkan arus listrik!
3. Jelaskan apa yang akan terjadi apabila di bumi tidak terdapat gaya gravitasi!
4. Sebutkan contoh dalam kehidupan sehari-hari yang berhubungan dengan bagaimana memperbesar dan memperkecil gaya gesekan!
5. Sebutkan manfaat gaya gesekan dalam kehidupan sehari-hari!
0 Response to "ULANGAN TENGAH SEMESTER IPA KELAS 5 SEMESTER 2"
Post a Comment